Mengenal Jenis Alat Berat dan Fungsinya – DMO
Oct 03, 2019 · Mengenal Jenis Alat Berat dan Fungsinya. Definisi alat berat sendiri pada dasarnya tidak hanya pada pekerjaan konstruksi saja, tetapi juga dalam pekerjaan pertanian, truk pengangkut, traktor dan lain sebagainya. Disebut sebagai alat berat karena dibuat secara khusus untuk bekerja melakukan tugas – tugas yang berat secara efisien.